Home > Corel Draw > MenSCAN Gambar dengan CORELDRAW
MenSCAN Gambar dengan CORELDRAW
Posted on Monday, June 14, 2010 by nio
LANGKAH - LANGKAHNYA:
1. Siapkan object yang akan kita SCAN ke mesin SCANNER, jangan lupa menyalakan mesin SCANNERnya ^_^
2. Buka Program CORELDRAW
bisa menggunakan Coreldraw X3 maupun X4, namun disini penulis menggunakan Coreldraw X3
3. Pada MENU UTAMA
Pilih FILE - ACQUIRE IMAGE - ACQUIRE...
tampilan akan berganti seperti dibawah
4. Setelah itu, klik PREVIEW untuk melihat objek yang akan di scan.Lalu klik SCAN
5. Hasil akan tampak terlihat seperti gambar di bawah
Hasil Scan Gambar Logo MBI
Mudah Bukan, Selamat Mencoba...
Category Article Corel Draw
What's on Your Mind...
Terimakasih atas kunjungannya silahkan tulis kan komentarnya dan mohon jangan spam
Search This Blog
Labels
Adobe Photoshop
(15)
Anti Virus
(7)
Blogging
(26)
Catur
(9)
Corel Draw
(23)
Coretanku
(2)
CSS
(5)
Dreamweaver
(2)
Facebook
(2)
Html
(3)
Internet
(5)
Java Script
(3)
Komputer
(6)
Mikrotik
(6)
PHP
(5)
Software
(1)
Tutorial Joomla
(3)
Web Page Maker
(20)
Wordpress
(8)











